Mahkamah Agung Tolak Kasasi Menpora
2018-07-24
2
VIVA.co.id – PSSI sukses mencetak hattrick setelah mahkamah agung menolak kasasi Menpora tentang SK pembekuan PSSI, itu artinya pembekuan PSSI secara hukum tidak sah dan PSSI sudah bisa beroperasi seperti sedia kala.