Kalah Gugatan, Penghuni Rumah Melawan Juru Sita

2018-07-23 1,116

VIVA.co.id – Proses penyitaan 7 rumah di Kelurahan Wangurer, Kota Bitung, Sulawesi Utara berlangsung ricuh. Para penghuni rumah gigih menggagalkan eksekusi. Bahkan salah seorang penghuni wanita nekat melukai tangannya dengan pecahan kaca jendela.