Tewas Mengambang, Petugas Evakuasi Jasad Remaja 16 Tahun

2018-07-23 35

VIVA.co.id – Akibat hanyut terbawa aliran Kali Ciliwung, seorang remaja warga Kampung Pulo, Jatinegara, Jakarta Timur, hari ini ditemukan tewas mengambang di aliran Kali Ciliwung, Matraman, Jakarta Timur. Keluarga korban yang turut melihat proses evakuasi jasad remaja tersebut tak kuasa menahan duka yang mendalam.