Gareth Bale Catatkan Rekor di Piala Eropa

2018-07-22 2,731

VIVA.co.id – Keberhasilan Wales mengukir sejarah lolos dari fase grup Piala Eropa diiringi kesuksesan sang bintang, Gareth Bale. Punggawa Real Madrid itu mencetak rekor tersendiri.