Bos First Travel Kaget Dituntut 20 Tahun Penjara

2018-05-08 10,598

VIVA – Jaksa menuntut bos First Travel mendapatkan hukuman 20 tahun penjara dengan denda 10 miliar rupiah. Kedua terdakwa mengaku terkejut dengan besarnya tuntutan jaksa.