Tol Pejagan-Pemalang Siap Dilewati Saat Arus Mudik

2018-05-04 4

Proses pembangunan infrastruktur Trans Jawa mulai menunjukkan hasil. Ruas tol Pejagan-Pemalang seksi tiga dan empat dipastikan siap digunakan untuk arus mudik 2018.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV