Rini Soemarno Akan Laporkan Penyebar Rekaman Percakapannya

2018-04-29 112

Laporan yang akan disampaikan Rini Sumarno ke penegak hukum bukan hanya akan mengatas namakan kementerian yang ia pimpin melainkan juga atas nama pribadi.



Rini menyebut isi rekaman dengan Dirut PLN Sofyan Basir sengaja disajikan tidak secara utuh. Rini menyatakan tak ada kepentingan pribadi atas isi pembicaraan dengan Dirut PLN.