Dua Pelatih Tari Ikut Tewas di Sanggar Tari yang Roboh
2018-04-17
2
VIVA – Dua orang pelatih tari yang merupakan ayah dan anak di sanggar tari Hidayat Jati yang roboh di Desa Gegesik Wetan, Kecamatan Gegesik, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat ikut tewas dalam peristiwa tersebut.