Untuk Terakhir Kalinya, Ratusan Driver Uber Keliling Jakarta

2018-04-10 3,401

Ratusan driver ojek online, Uber melakukan perpisahan dengan mengadakan konvoi keliling Jakarta. Hal itu merupakan dampak dari akuisisi Grab terhadap bisnis Uber di Asia Tenggara yang diumumkan pada 26 Maret lalu. Simak selengkapnya dalam video di atas!