Mitra Agen Laporkan Kepala Cabang Abu Tours Palembang

2018-03-30 7

Setelah sejumlah anggota jemaah yang gagal berangkat umrah, kini giliran mitra agen Abu Tours di Palembang, Sumatera Selatan melaporkan Ridwan Raysid Kepala Cabang Abu Tours Palembang ke polisi. Tindakan ini diambil lantaran Ridwan Rasyid dianggap tidak bertanggung jawab dan melarikan diri ke Makasar.

Ridwan dianggap bertanggung jawab terkait banyaknya jemaah yang gagal berangkat umrah.