Inilah Gunung Terkecil di Dunia, Tingginya Cuma 0,6 Meter

2018-03-26 3

Sekilas benda ini mirip dengan batu. Tapi tidak, ini bukan batu. Benda kecil ini termasuk dalam kategori gunung, meski tingginya hanya 0,6 meter.