Masa Pemilu Dinilai Rentan dengan Kampanye Hitam

2018-03-25 343

Gerakan masyarakat sipil yang merupakan gabungan dari berbagai lsm hukum menilai proses demokrasi sepanjang pemilu rentan dengan strategi curang atau kampanye hitam. Diantaranya politisasi SARA kriminalisasi lawan politik penyebaran berita bohong atau hoax hingga politik uang.



Gerakan masyarakat sipil meminta KPU dan Bawaslu untuk serius menangani masalah tersebut. Selain itu pihak TNI dan Polri juga diharapkan bersikap netral.



Mengingat beberapa calon kepala daerah yang maju pada pesta demokrasi ini berasal dari kalangan TNI-Polri.


Free Traffic Exchange