"Mari Diskusi" adalah segmen baru di mana saya akan bercerita tentang apa pun tanpa harus menunggu bertualang. Ini adalah episode kedua, persembahan untuk kalian yang kerap bertanya cara edit video di Instagram. Semoga bisa diterima di hati Kawan-kawan. Uhuy
iOS hanya bisa dipakai di ponsel keluaran Apple. Sementara di Android, tidak sesimpel itu. Ada stock Android (Android murni keluaran Google); ada custom ROM yang biasa dipakai oleh ponsel-ponsel terkemuka semacam Samsung, Xiaomi, Oppo, dsb; ada juga yang terbaru yaitu Android One. Belum lagi jika kita menilik versinya, ada Jellybean, Kitkat, Marshmallow, Nougat, Oreo, dsb. Hal tersebutlah yang membuat beberapa aplikasi tidak terintegrasi dengan baik di Android (semoga kelak akan)
Video mengedit Instastory dengan menggunakan Android bisa dilihat di sini
Download Splice
Download Carve
Penjelasan lainnya tentang Instagram versi iOS dan kenapa lebih stabil dibandingkan versi Android
Temukan saya di
Instagram
Twitter
Facebook