AC Milan v Arsenal - head to head

2018-03-08 5

Mampukah Arsene Wenger memberi kemenangan penting atas tim asuhan Gennaro Gattuso? Opta melakukan komparasi pemain kunci kedua tim dalam jelang kunjungan ke San Siro di babak 16 besar UEFA Europa League.