Angela Lee Terlibat Kasus Penipuan Investasi Hingga 12 M

2018-03-01 48

VIVA – Artis Angela Lee terlilit utang miliaran rupiah. Artis bertubuh mungil ini terjerat utang hingga Rp25 miliar. Angela mengaku sempat frustasi dengan kasus yang menjeratnya tersebut.