Presiden Joko Widodo Kamis (1/3) melantik Irjen Heru Winarko sebagai kepala BNN. Irjen Heru Winarko menggantikan Komjen (Purn) Budi Waseso.
Sebelumnya, Irjen Heru menjabat sebagai deputi pendindakan Komisi Pemberantasan Korupsi sejak 2015 lalu.
Presiden menunjuk Heru di antara sejumlah nama perwira tinggi Polri yang telah direkomendasikan oleh Kapolri Jenderal Tito Karnavian.