Korupsi e-KTP terbukti merugikan negara sebanyak Rp 2,3 triliun dan juga kabarnya masuk ke kantong banyak pihak, baik eksekutif maupun legislatif.
Bagaimana sebenarnya awal dari proses pengajuan proyek KTP elektronik ini? Dan apakah benar proyek ini sudah direncanakan untuk dikorupsi sebelum disahkan?