Menunggu Kereta Sambil Menikmati Alunan Musik Jazz

2018-02-07 17


Kini para penumpang kereta api di Stasiun Tawang, Semarang, Jawa Tengah dapat menikmati secara langsung sajian musik jazz sembari menunggu kereta tiba.