Ini Dia Hasil Seri Ketujuh IBL Musim 2017-2018

2018-02-04 62

Pelita Jaya sukses menaklukan Siliwangi Bandung 77-61 pada hari kedua seri ketujuh IBL musim 2017-2018.



Kemenangan juga diraih Satya Wacana Salatiga yang menundukan BSB Hangtuah dan Satria Muda Pertamina mengatasi Bima Perkasa Jogja.