Gaya Agus Yudhoyono Sosialisasi di Taman Margasatwa Ragunan

2018-01-20 1

VIVA.co.id – Bakal calon Gubernur DKI Jakarta, Agus Harimurti Yudhoyono, Minggu pagi bersosialisasi dengan warga DKI di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan, Minggu 9 Oktober 2016. Dalam kesempatan itu, Agus menegaskan ingin meraih dukungan dari semua segmen masyarakat dari pemilih warga DKI. Selain bersosialiasi dengan warga DKI, Agus juga mengajak masyarakat agar gemar berolahraga.