Wisata Ekstrem di Dubai, Urban Zipline Terpanjang Dunia
2018-01-20
30
VIVA – Dubai menawarkan wisata ekstrem baru untuk Anda yang menyukai kegiatan memacu adrenalin. Wisata tersebut bernama The XLine Dubai yang merupakan urban zipline terpanjang di dunia.