Setya Novanto Tebar Senyum di Sidang Korupsi E-KTP

2018-01-11 7


Terdakwa perkara korupsi e-KTP, Setya Novanto (Setnov) kembali melemparkan senyum semringahnya saat menghadiri sidang lanjutan perkara korupsi e-KTP.