Deklarasi Deddy Mizwar dan Dedi Mulyadi Digelar di Gedung Sabuga
2018-01-09
10
Hari kedua pendaftaran calon kepala daerah, sejumlah kandidat berdatangan guna mendaftarkan diri. Demokrat dan koalisi partai pendukung, Deddy Mizwar dan Dedi Mulyadi mendeklarasi dukungan di Gedung Sabuga, Bandung.