Eksekusi Ratusan Rumah Warga di Denpasar Berakhir Ricuh

2018-01-04 213

VIVA.co.id – Eksekusi puluhan rumah warga di kampung Serangan, Denpasar, Bali berakhir ricuh. Warga melawan polisi serta menghalangi alat berat yang akan menghancurkan rumah mereka.