Sebuah truk tronton mengalami rem blong dan menghantam delapan rumah, kecelakaan tersebut mengakibatkan jalur wisata Batu, Jawa Timur, macet total.