Kecaman dari Berbagai Negara Atas Penyataan Donald Trump
2017-12-07
22
VIVA – Kecaman datang dari sejumlah pihak atas pernyataan Presidan Amerika Serikat, Donald Trump yang mengakui Yerusalem sebagai ibu kota Israel. Tindakan Trump dinilai dapat memperkeruh hubungan Israel dan Palestina.