Tim Gabungan TNI AU Peragakan Formasi Terbang Pesawat Tempur

2017-12-04 1

Gabungan TNI Angkatan Udara Roesmin Nurjadin, Pekanbaru, dengan Angkatan TNI Angkatan Adi Sucipto, Yogyakarta, memukau ratusan warga Pekanbaru dengan atraksi dan manuver pesawat tempur. Rangkaian atraksi ini dilaksanakan dalam kegiatan Indonesia Jaya Expo 2017 di Pangkalan Udara Roesmin Nurjadin, Pekanbaru.