Gunung Sinabung Kembali Erupsi

2017-11-21 2

VIVA – Erupsi Gunung Sinabung di Tanah Karo Sumatera Utara kembali terjadi Senin pagi, 20 November 2017 membuat asap putih pekat membumbung tinggi ke langit.