Ucapan Selamat untuk Kahiyang-Bobby

2017-11-08 4


Para pejabat negara, tokoh nasional, dan selebriti turut hadir dalam pernikahan putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu dengan Bobby Nasution, mereka pun memberikan ucapan selamat.