Acara Europalia di Deventer, Belanda secara resmi dibuka Rabu (1/11) kemarin. Pembukaan turut dih" /> Acara Europalia di Deventer, Belanda secara resmi dibuka Rabu (1/11) kemarin. Pembukaan turut dih"/>

Indonesia Siap "Tebar Pesona" lewat Europalia di Belanda

2017-11-02 219

Acara Europalia di Deventer, Belanda secara resmi dibuka Rabu (1/11) kemarin. Pembukaan turut dihadiri 100 mahasiswa Indonesia yang menimba ilmu di Universitas Saxion Deventer. Acara dibuka oleh Wakil Kepala Perwakilan KBRI Den Haag Ibnu Wiwoho Wahyutomo.



Europalia akan menampilkan 28 kegiatan kebudayaan Indonesia. Kebudayaan yang akan ditampilkan di antaranya berupa pameran,  penampilan musik dan tari, pemutaran film serta sajian kuliner nusantara. Kota Deventer sendiri tertarik untuk terlibat dalam kegiatan Europalia kali ini karena banyaknya komunitas Indonesia yang tinggal di Deventer.


Free Traffic Exchange