Saat Pengawal Botak Raja Salman Terjepit Wanita Cantik

2017-10-23 4,773

VIVA.co.id – Di hari kedua kunjungan kenegaraan di Indonesia, Kamis, 2 Maret 2017, Raja Arab Saudi, Salman Abdulaziz bin Al-Saud menyempatkan diri berpidato di Gedung DPR Senayan, Jakarta Selatan. Di tempat ini pengawalan lebih diperketat, karena lokasi cukup terbuka dan sangat ramai. Hal menyibukan Brigadir Jenderal Abdul Aziz Al-Faghm, pengawal Raja Salman.