Satgas Tinombala 2017 Tangkap Sembilan Orang Anggota ISIS
2017-10-22 1
VIVA.co.id – Tim Satgas Tinombala 2017 merilis sembilan orang warga yang masuk dalam jaringan ISIS pimpinan Ustad BSR yang ditangkap Densus 88 di Sulawesi Tengah. Para terduga teroris berencana akan melakukan aksi penyerangan ke markas kepolisian.