Jelang Lebaran 2017, Jumlah Penumpang Pesawat Naik 9 Persen
2017-10-21
8
VIVA.co.id – Jumlah pemudik yang menggunakan angkutan udara selama arus mudik tahun 2017 diperkirakan akan naik hingga 9 persen, sedangkan jumlah penumpang kereta api diprediksi akan mencapai 4,3 juta orang.