Ribuan Suporter Antar Kepergian Kiper Persela

2017-10-17 2

VIVA.co.id – Kesedihan masih menyelimuti dunia sepakbola Indonesia atas kematian Choirul Huda, Kapten dan Kiper Persela.