Untuk memastikan kelancaran proses serah terima tugas, tim sinkronisasi yang menyerahkan catatan kepada Gubernur dan Wakil Gubernur baru DKI Jakarta, Anies Baswedan dan Sandiaga Uno, hasil kerja selama enam bulan ini dituangkan dalam buku berjudul Sumbangan Pemikiran untuk Jakarta.