Rezvani Tank, Mobil Gahar Anti Rudal Balistik

2017-10-10 9

VIVA.co.id – Selama ini, Rezvani Motors dikenal sebagai produsen mobil sport. Namun, kali ini Rezvani menghadirkan mobil gahar layaknya kendaraan militer. Ketangguhan mobil yang diberi nama Rezvani Tank ini terlihat dari tampilan eksterior yang kokoh layaknya kendaraan lapis baja. Uniknya, mobil ini juga dilengkapi kamera sensor panas dan dilapisi baja anti serangan rudal balistik.