Gunung Agung Level Awas, Gubernur Himbau Warga Mengungsi di Radius 12 Kilometer

2017-10-07 6


Paska dinaikkannya status Gunung Agung dari level tiga siaga menjadi level empat awas, warga di lereng Agung, Kabupaten Karangasem mulai mengungsi ke Kabupaten Telunggung.