Ini Pelaku Penembakan di Vegas yang Tewaskan 58 Orang
2017-10-03
3
VIVA.co.id – Polisi masih menyelidiki keterkaitan Stephen Paddock, pelaku teror di Las Vegas, Amerika Serikat yang membunuh sedikitnya 58 orang dengan kelompok teroris. Saat ini polisi mengejar kekasih pelaku yang melarikan diri.