Wih! Anak Muda Sumatera Utara Antusias Ikuti Audisi Indonesian Idol

2017-09-23 3


Audisi Indonesian Idol menyambangi Sumatera Utara untuk mencari bibit muda penyanyi bersuara indah. Ribuan anak muda antusias menghadiri lokasi audisi.