Lexus LC500 Si Kuda Hitam dari Jepang Seharga 4M!

2017-08-30 65

VIVA.co.id –  Bagi penggemar mobil Lexus, LC500 menjadi salah satu mobil mewah yang menyedot perhatian. Dengan transmisi matik mobil mewah ini dibanderol dengan harga Rp4,29 miliar on the road. Mobil ini juga masuk kategori World Luxury/Performance Car of the Year 2017.