Data dan Fakta Sindikat Penyebar Kebencian Saracen

2017-08-25 576

VIVA.co.id – Kelompok Saracen merupakan kelompok penyedia jasa untuk membuat hate speech atau ujaran kebencian yang bermuatan sara dan membuatnya viral di media sosial. Kelompok ini juga menyediakan jasa penyebaran hoax bermuatan sara di media sosial.