Kirab Bendera Pusaka sebelum Upacara di Istana

2017-08-17 98

Iya, kirab ini dilakukan sebagai salah satu prosesi untuk upacara kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus, yang mana Sang Saka Merah Putih dibawa dari Monumen Nasional (Monas) menuju Istana Merdeka. Lihat yuk! Dirgahayu Indonesia!