Puluhan Warga di Jombang Hidup dalam Pasungan

2017-08-08 3



Sekitar 89 warga di Jombang, Jawa Timur yang sempat terpaksa dipasung. namun 82 diantaranya telah dibebaskan dan menjalankan perawatan di Rumah Sakit Jiwa.