Manajemen Persib Terima Keputusan Mundur Djajang Nurjaman
2017-07-17 98
Manajemen Persib Bandung akhirnya menyetujui permohonan pengunduran diri pelatih kepala Persib Bandung, Djajang Nurjaman. Pihak manajemen langsung bergerak cepat menunjuk asisten pelatih Herrie Setyawan untuk laga klasik melawan Persija Jakarta.