Orang tua murid yang anaknya tidak diterima melalui jalur PPDB di SMKN 1 Tambun Utara, Bekasi, Jawa Barat, kembali menyegel sekolah secara permanen, pagi tadi.