Bursa Transfer Liga Inggris

2017-07-14 217

VIVA.co.id – Chamberlain dikabarkan akan angkat kaki dari Arsenal menyusul belum adanya kesepakatan kontrak baru. Sejumlah transfer pemain juga semakin panas di Liga Inggris.