Pascapenggerebekan sabu satu ton di kawasan Anyer, Serang, Banten, masih dijaga ketat aparat. Sedangkan barang bukti berupa mobil minibus yang terkena tembakan masih di TKP.