Cara Unik Polisi Depok Lawan Teror ISIS

2017-07-10 8

VIVA.co.id – Polresta Depok dan jajaran punya cara tersendiri dalam rangka memperingati moment HUT Bhayangkara ke 71. Salah satu caranya ialah dengan menebr kasih, membagikan bunga mawar ke sejumlah pengendara di Jalan Margonda, perempatan lampu merah Arif Rahman Hakim (ARH), Senin 10 Juli 2017.