Tak Akui Perbuatannya, Seorang Jambret Digulung Massa di Makassar

2017-07-02 17



Seorang pelaku jambret babak belur dihajar massa setelah tertangkap tangan menjambret sebuah handphone seorang wanita yang melintas di jalan raya Makassar.