Revisi Undang Undang Terorisme, Presiden Ingin Libatkan TNI

2017-06-13 5


Pemerintah dan DPR bersepakat untuk merevisi Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme. Presiden juga meminta agar TNI dilibatkan langsung dalam pemberantasan terorisme.